Kampung Tanjung telah ada sejak zaman kerajaan sampai masa penjajahan hingga masa kemerdekaan. Kampung tanjung telah lahir dan berperan dalam sejarah perjalanan negara Republik Indonesia. Pemerintahan desa tanjung terdiri dari kepala desa atau datuk yaitu datuk ismail beserta sekretaris desa,kadus,kaur keuangan, dan beberapa struktural lainnya. Desa Tanjung terdiri dari 3 dusun yaitu dusun Bukit kerang, Tengah dan Tepian hilir. Sarana dan prasarana di kampung Tanjung kesehatan yaitu 1 puskesmas, keagamaan 1 musholla/meunasah, transportasi yaitu jalan aspal 70?n jalan tanah 30%. Potensi dan sumber daya di desa tanjung sebagian besar adalah pertanian yaitu sawit dan sawah.